14 November 2011

ketakutan

Entah positif atau negatif, Allah membenamkan ketakutan dalam diriku ada maksudnya: aku segera kembali padaNya, aku memenuhi panggilanNya, melakukan tugasku di dunia, memberikan segala yang aku punya pada yang membutuhkan, lalu siap untuk dipanggil kapan saja Kau menghendaki jiwaku, wahai Tuhan Penggenggam Jiwaku.
Tidak ada salahnya mengidap penyakit itu. Yang salah adalah akibat penularannya kalau melakukan tindakan yang berisiko. Dan aku bertobat atas apa yang aku lakukan dimasa lalu. Aku tidak akan mengulangi hidup jahannamku itu lagi dan memulai hidup yang baru; hidup yang siap dan merindukan kematian untuk pertemuanku denganMu, wahai Tuhanku.

2 komentar:

  1. ada suratnya, tapi aku ga tau yang mana, pernah baca aja yang intinya manusia diberikan ketakutan sama Allah

    BalasHapus

tulis saja apa yang kau pikirkan